Follow Us

Wunderlist 2 Kini Hadir Sebagai Aplikasi Universal

Hendra Saputra - Jumat, 15 Februari 2013 | 13:42
Wunderlist 2 Kini Hadir Sebagai Aplikasi Universal

Salah satu aplikasi to-do yang sangat digemari, Wunderlist 2, kini hadir buat iPad.

Hadir berikut pemutakhiran terbarunya, Wunderlist 2 versi 2.0.5 ini juga menghadirkan beragam perbaikan terhadap bug dan peningkatan performa – termasuk perbaikan terhadap Activity Center di iPhone, kini sudah diperbaiki.

Berikut ini apa saja yang baru pada Wunderlist 2 versi 2.0.5:

What’s new in Version 2.0.5

  • Universal app for iPad and iPhone – yes Wunderlist 2 has been fully optimised for use on your iPhone and iPad
  • Email Lists – you can once again send your lists via email directly from Wunderlist
  • A smoother more reliable sync
  • Plus a whole lot of bug fixing and improvements
Fitur Wunderlist 2 for iPad sendiri sama dengan yang tersedia buat iPhone maupun Mac (ulasan lengkap Wunderlist 2 di sini). Dan bagi kamu yang lebih suka menikmati Wunderlist 2 dalam layar yang lebih besar, tentu saja ini merupakan kabar baik.

Wunderlist 2 tersedia secara gratis di App Store, kamu bisa mengunduhnya lewat tautan ini.


Akses juga MakeMac melalui MM Reader untuk iPhone

Editor : Hendra Saputra

Latest