Apple telahmemperbaharui daftar kartu grafis eksternal yang dapat digunakan untuk perangkat Mac.
Tak hanya perangkat kartu grafis eksternal, Apple juga membagi kartu grafis pada iMac Pro hingga Mac Pro lawas.
Beberapa kartu grafis baru ditambahkan, seperti Gigabyte RX 580 Gaming Box.
Baca Juga: Adobe Creative Cloud Luncurkan Aplikasi Baru, Mendukung eGPU di Mac
Apple membagi daftar kartu grafis eksternal ke dalam beberapa kategori.
Pertama, kartu grafis eksternal yang cukup menggunakan Thunderbolt 3.
Kategori pertama ini ditujukan untuk pengguna MacBook Pro, karena daftar kartu grafis di bawah tidak membutuhkan daya yang besar, yaitu:
- Blackmagic eGPU dan Blackmagic eGPU Pro
- Gigabyte RX 580 Gaming Box
- Sonnet Radeon RX 570 eGFX Breakaway Puck
- Sonnet Radeon RX 560 eGFX Breakaway Puck
Baca Juga: Update iMac Gunakan CPU Intel Terbaru dan Kartu Grafis Radeon Pro Vega
Kartu grafis di bawah dapat dipasangkan dengan kartu grafis internal yang disebutkan di atas melalui port Thunderbolt 3:
- OWC Mercury Helios FX
- PowerColor Devil Box
- Sapphire Gear Box
- Sonnet eGFX Breakaway Box 350W
- Sonnet eGFX Breakaway Box 550W
- Sonnet eGFX Breakaway Box 650W
- Razor Core X
- PowerColor Game Station
- HP Omen
- Akitio Node
Kategori ketiga, kartu grafis eksternal yang dapat dipasangkan dengan kartu grafis internal AMD Radeon RX Vega 56 (iMac Pro):
- OWC Mercury Helios FX
- PowerColor Devil Box
- Sonnet eGFX Breakaway Box 550W
- Sonnet eGFX Breakaway Box 650W
- Razor Core X
- PowerColor Game Station
Kategori keempat, kartu grafis eksternal yang dapat dipasangkan dengan kartu grafis internal AMD Radeon RX Vega 64 (iMac Pro), Vega Frontier Edition Air, dan Radeon Pro WX 9100:
- Sonnet eGFX Breakaway Box 650W
- Razor Core X