Kini, Singapura dan New York akan bergabung bersama beberapa kota lain yang sudah mendukung Apple Pay untuk sistem transportasi yaitu Chicago, Portland, Beijing, Shanghai, London, Tokyo, Moscow, dan Vancouver, Canada.
Baca Juga : Apple Berhenti Mendukung Apple Pay Cash dengan Kartu Kredit
Untuk informasi kedua, mengutip dari Appleinsider, Bank ING Belanda telah mengumumkan melalui Twitter bahwa Apple Pay akan dapat digunakan di Belanda dalam waktu dekat.
Informasi ini keluar setelah CEO Apple, Tim Cook mengatakan akan melakukan ekspansi Apple Pay dengan memperluas menjadi 40 pasar di tahun ini.
"Apple Pay transaction volume more than doubled year over year and we’re on track to reach 10 billion transactions this calendar yearSaat ini Apple Pay sudah berjalan selama lima tahun sejak diluncurkan di Amerika, dan Belanda sudah diisukan akan menerima Apple Pay sejak 2017.
Kira-kira negara Asia Tenggara selain Singapura yang akan menggunakan Apple Pay mana, ya?