Follow Us

Banyak Pesaing, Pangsa Pasar AirPods Alami Penurunan Hingga 15 Persen

Randy Fauzi F - Jumat, 28 Agustus 2020 | 17:00
AirPods

AirPods

Meski begitu, pihak Apple tampaknya tidak begitu khawatir dengan fakta tersebut.

Sebab, hal tersebut tak berpengaruh pada penjualan AirPods yang masih menunjukan pertumbuhan.

Baca Juga: Jony Ive Ketahuan Masih Setia Pakai AirPods, Bukan AirPods Pro

Masih menurut Counterpoint Research, tahun ini Apple diprediksi mampu meraup pendapatan dari penjualan AIrPods sebanyak $82 juta.

Apple Fanboy masih tetap setia membeli beragam produk resmi Apple meskipun harga tak bersaing.

So, sudah pakai AirPods kah kalian hari ini? (*)

Baca Juga: 5 Aksesoris Pilihan untuk AirPods Pro: Case, Eartips, Hingga Holder

Editor : Bagus Hernawan

Baca Lainnya

Latest