Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Panduan Update watchOS 7.4 Khusus untuk Apple Watch Series 3

Bagus Hernawan - Kamis, 29 April 2021 | 11:30
Apple Watch Series 3

Apple Watch Series 3

Setelah proses Unpair selesai, perangkat Apple Watch akan kembali seperti baru lagi dengan pengaturan awal.

Update watchOS 7.4 dan Restore from Backup
MakeMac

Update watchOS 7.4 dan Restore from Backup

Saat masuk ke bagian pengaturan awal, pilih opsi atur Apple Watch sebagai perangkat baru. Setelah semuanya selesai, lakukan update ke watchOS 7.4 dari aplikasi Watch di perangkat iPhone.

Restore from Backup

Jika update watchOS 7.4 sudah selesai, kamu bisa kembali mengulangi langkah Unpair Apple Watch di atas untuk mengembalikan data dan pengaruran sebelumnya.

Langkah yang harus diubah adalah setelah perangkat Apple Watch kembali ke pengaturan awal, pilih opsi Restore from Backup dan pilih cadangan data yang diinginkan.

Tim MakeMac sudah beberapa kali mencoba langkah di atas dan berhasil melakukan update watchOS di Apple Watch Series 3 tipe GPS Only.

Karena proses ini memakan waktu agak lama, saya sarankan untuk mencoba update ini ketika kamu punya waktu senggang misalnya di malam hari atau akhir pekan.

Sebagai tambahan, untuk Apple Watch Series 3 dengan tipe Cellular + GPS, storage yang digunakan lebih besar yaitu 16GB sehingga tidak memerlukan langkah-langkah di atas.

Editor : MakeMac





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x