Selain di Instagram Feed, fitur Collaboration Instagram ini juga tersedia di Reels.
Baca Juga: Instagram Rilis Stiker Add Yours di IG Stories, Ini Cara Penggunaanya!
Lebih lanjut, sejatinya fitur baru Instagram ini lebih diperuntukkan untuk postingan-postingan iklan kerjasamabrand.
Tujuannya agar iklan promosi dari dua brand tersebut menjadi lebih efektif, yaitu sekali posting saja.
Meskipun begitu, pengguna Instagram biasa tetap dapat dengan bebas menggunakan fitur Collaboration ini untuk mempermudah posting foto atau video bersama pengguna Instagram lain. (*)