Google dan Apple merupakan 2 produsen smartphone yang mempunyai kekuatan di sektor kamera.
Beberapa waktu lalu, Google dan Apple sama-sama meluncurkan smartphone flagship mereka yaitu Google Pixel 6 Pro dan iPhone 13 Pro Max.
Kedua smartphone tersebut digadang-gadang mempunyai kamera canggih yang mampu menghasilkan foto/video berkualitas profesional.
Baca Juga: iPhone 13 Pro Max Raih Penghargaan Smartphone dengan Layar Terbaik
Keunggulan kamera Google Pixel 6 Pro dan iPhone 13 Pro Max membuat banyak penggemar bertanya-tanya seputar perbandingan hasil kamera dua perangkat tersebut.
Untuk menjawab rasa penasaran banyak pihak, Youtuber SuperSaf membuat perbandingan hasil kamera iPhone 13 Pro Max dan Google Pixel 6 Pro.
SuperSaf membandingkan hasil kamera iPhone 13 Pro Max dan Google Pixel 6 Pro dari beberapa aspek yaitu kemampuan low light, ultrawide, macro, zoom, portrait mode, selfie, dll.
Penasaran dengan hasil kamera iPhone 13 Pro Max dan Google Pixel 6 Pro? Simak penjelasan di halaman berikutnya.
Penulis | : | Gama Prabowo |
Editor | : | Bagus Hernawan |
KOMENTAR