Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

5 Aplikasi Edit Foto dengan Efek Teks Terbaik di iPhone, iPad

Bagus Hernawan - Selasa, 21 Maret 2017 | 15:54
Simak 5 aplikasi edit gambar dengan fokus fitur edit teks terbaik yang harus kamu unduh segera! Semuanya gratis dan dijamin mudah.

Simak 5 aplikasi edit gambar dengan fokus fitur edit teks terbaik yang harus kamu unduh segera! Semuanya gratis dan dijamin mudah.

Baca Juga:

2. File New – Photo Editor

Sejatinya aplikasi File New – Photo Editor punya fitur utama mengedit gambar dengan beragam efek filter atau mode Photo Adjustment yang kamu butuhkan. Namun fitur edit teks yang dimiliki juga tidak kalah menarik. Pengguna bisa memilih font, warna teks, penempatan yang lebih tepat atua beberapa hal lainnya. Masih seputar kustomisasi tampilan teks, ada mode mengubah jarakg antar huruf secara vertikal dan horisontal serta katalog tampilan teks yang lengkap.

Download · Harga:

1. Studio Design

Studio Design masuk dalam peringkat pertama karena fiturnya yang sangat lengkap, mudah digunakan dan gratis sepenuhnya. Pengguna bisa menikmati aplikasi ini untuk menambahkan beragam Layers berupa teks atau objek menarik lainnya dengan batasan berupa kreativitas. Mulai dari objek dengan bentuk Shapes, Crops, beragam pilihan Font atau mungkin balllon text unik dengan warna yang dapat kamu atur. Mirip dengan aplikasi buatan Adobe, Studio Design juga mendukung mode membuat akun dan juga Remix.

Dari pengalaman saya menggunakan aplikasi ini, Studio Design punya kendali yang tidak terlalu mudah. Namun hal itu malah membuatnya bisa tampil lebih presisi dan tidak berantakan saat ingin menggeser beberapa objek yang berdekatan atau saling menumpuk. Pastikan kamu melakukan tap terlebih dahulu sebelum mulai menggeser atau merotasi salah satu objeknya.

Download Studio Design · Harga: Gratis

Pilih yang Mana?

Dari 5 aplikasi di atas, mana yang menjadi favorit kamu untuk mengedit teks di gambar? Apakah Typorama karena sangat lengkap dan mudah serta mendukung Quote Generator? Atau mungkin Phonto karena lebih sederhana dan memacu kreativitas kamu untuk mengedit gambar dengan lebih bebas? Jika kamu punya aplikasi favorit lainnya, silahkan tulis di kolom komentar ya agar saya dapat menambahkannya di daftar ini.

Instagram Rilis Fitur Album, 10 Foto dan Video Dalam 1 Posting


Akses juga MakeMac melalui MM Reader untuk iPhone

Editor : MakeMac





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x