Follow Us

Meski Kecil, iPhone Buatan India Dinilai Mampu Dongkrak Penjualan Lokal

Wahyu Prihastomo - Kamis, 05 September 2019 | 11:25
Meski Kecil, iPhone Buatan India Dinilai Mampu Dongkrak Penjualan di India
appleinsider.com

Meski Kecil, iPhone Buatan India Dinilai Mampu Dongkrak Penjualan di India

Langkah ini sepertinya juga akan dipermudah dengan didapatkanya izin pemerintah India untuk memulai penjualan online di India.

Selama ini, bila masyarkat India ingin membeli iPhone, mereka tidak dapat membeli langsung pada Apple, sebab harus melalui pihak ketiga.

Proses tersebut tentu merugikan konsumen, sebab ada perbedaan harga ketika membeli produk Apple.

Dengan izin ini, bukan tidak mungkin kalau di kemudian hari Apple juga akan membuka Apple Store di India.

Tentunya beragam upaya ini masih dalam masa pematangan. Apple memang melihat peluang yang sangat besar di India.

Sayangnya mereka masih kesulitan bersaing dengan merek lain, terutama dalam sektor harga.

Baca Juga: Aturan Melunak, Apple Diperbolehkan Berjualan Online di India

Editor : Bagus Hernawan

Baca Lainnya

Latest