Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Waspada, iOS 13 dan iPadOS Punya Bug Dengan Keyboard Pihak Ketiga

Nicolaus Prama - Rabu, 25 September 2019 | 17:00
Keyboard iOS 13

Keyboard iOS 13

Baca Juga: Apple Berikan iPhone Khusus untuk Peneliti Keamanan Bug Bounty Program

Untuk sementara, pengguna bisa mengatur penggunaan keyboard pada aplikasi Setting > General > Keyboard > Keyboards > Edit dan memastikan bahwa fitur Allow Full Acces dinonaktifkan sementara.

Tampilan pengaturan menu keyboard
macrumors.com

Tampilan pengaturan menu keyboard

Melalui laman support, Apple mengungkapkan akan membagikan software upadate untuk mengatasi masalah ini.

Mengutip The Verge, iOS 13.2 dan iPadOS 13.2 sepertinya akan segera meluncur untuk mangatasi masalah ini.

Terlebih, iOS 13.2 telah memasuki tahap beta.

Editor : MakeMac

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x