Sementara, aplikasi Blue Shield akan membantu pasien untuk memeriksa dokter siapa yang tengah bertugas atau bahkan mencari dokter spesialis di area tertentu.
Aplikasi tersebut bahkan mampu mengingatkan jadwal konsultasi, memeriksa asuransi sebelum digunakan, hingga pemeriksaan secara mandiri sebelum bertemu dengan dokter.
Baca Juga: Tampilan Fitur Sleep Tracking Bocor di App Alarms Apple Watch
Richard Throp, MD, CEO Paradise Medical Group mengungkapkan bahwa kehadiran teknologi Machine Learning pada Apple Watch membuat sistem dan pekerjaan menjadi lebih efisien.
Bahkan, mampu membuat interaksi antara dokter dan pasien menjadi lebih menarik.
I will now have a maximally efficient workflow, streamlined data entry, and patient input pre-built into each of my patient encounters, and that is extremely exciting.Apple memang kerap mengembangkan fitur kesehatan pada Apple Watch, termasuk memasukkan teknologi EKG, Fall Detection, hingga Sleep Tracking.