Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

MacBook Pro 13 Inci Mendatang Berpotensi Gunakan Prosesor Intel Gen 10

Nicolaus Prama - Jumat, 21 Februari 2020 | 15:17
MacBook Pro 13 inci mendatang berpotensi gunakan prosesor Intel generasi 10
mactrast.com

MacBook Pro 13 inci mendatang berpotensi gunakan prosesor Intel generasi 10

Baca Juga: Sebuah MacBook Pro Misterius Muncul Dalam Daftar Regulasi, Model Baru?

Dari hasil perbandingan MacBook Pro yang menggunakan prosesor Intel generasi 10 memiliki peningkatan kecepatan hingga 12 persen bila dibandingkan dengan generasi ke-8.

Sementara pada skor GPU, MacBook Pro dengan prosesor Intel generasi 10 memiliki performa 30 persen lebih kencang.

Mengutip Appleinsider, prosesor Intel generasi 10, Icel Lake, menggunakan proses fabrikasi 10nm.

Dari bocoran yang dibagikan _rogame, besar kemungkinan bahwa seri prosesor i7-1068NG7 diproduksi khusus untuk Apple.

Sebab, nomor seri tersebut tidak terdaftar pada Intel ARK.

Dari rumor yang beredar, MacBook Pro 13 inci mendatang akan rilis bersama model keyboard baru, ‘Scissor Keyboard’ untuk menggantikan Magic Keyboard.

Tak hanya MacBook Pro 13 inci, Apple juga diprediksi menambah koleksi MacBook Pro 16 inci pada 2020.

Editor : MakeMac

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x