Follow Us

Mencoba Background Sounds, Fitur Baru iOS 15 Supaya Lebih Fokus

Bagus Hernawan - Kamis, 17 Juni 2021 | 10:30
Background Sounds
MakeMac

Background Sounds

  1. Masuk ke aplikasi Settings.
  2. Akses bagian Control Center.
  3. Tambahkan tombol Hearing ke bagian Control Center yang aktif.
Aktifkan Background Sounds dari Control Center
MakeMac

Aktifkan Background Sounds dari Control Center

Baca Juga: Fitur Photos iOS 15 Bisa Hilangkan Foto Rekomendasi di Memories

Setelah itu akses fitur Control Center lalu tekan tombol Hearing dengan gambar telinga.

Aktifkan Background Sounds dengan menekan tombol di deretan bawah atau pilih efek suara yang kamu inginkan di bagian tengah layar.

Selamat mencoba Background Sounds di iOS 15 atau iPadOS 15 ya!

Bagi kamu yang belum tahu, update iOS 15 dan iPadOS 15 saat ini memang belum rilis untuk pengguna umum alias masih dalam versi Beta. Update ini akan rilis untuk pengguna umum dalam waktu beberapa bulan lagi atau sekitar September.

Editor : Bagus Hernawan

Latest