Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Apple Rilis macOS Ventura Public Beta, Begini Cara Installnya!

Gama Prabowo - Selasa, 12 Juli 2022 | 15:43
Fitur stage manager yang hadir di macOS Ventura Public Beta
Apple

Fitur stage manager yang hadir di macOS Ventura Public Beta

2. Setelah proses backup selesai, kamu bisa membuka halaman Apple public beta di link berikut.

3. Sign in menggunakan akun kamu.

4. Di halaman Guide for Public Beta, pilih opsi macOS.

5. Scroll ke bawah hingga menemukan opsi Get Started dan pilih enroll your Mac.

6. Scroll ke bawah lagi dan klik Download the macOS Public Beta Access Utility.

7. Buka folder unduhan dan pilih file macOS Beta Access Utility.

8. Double klik file tersebut untuk melakukan mount utility disk image dan double klik lagi di the Access utility.pkg untuk menginstall macOS beta profile di Mac kamu.

9. Pergi ke System Preferences, kemudian kamu akan melihat jendela Software Update.

10. Unduh macOS 13 Ventura public beta di jendela tersebut.

11. Saat unduhan selesai, kamu bisa melanjutkan dengan menekan tombol install dengan klik opsi Continue.

MacOS Ventura Public Beta
Apple/9to5mac

MacOS Ventura Public Beta

(*)

Editor : MakeMac





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x