Follow Us

15 Fitur Tersembunyi di Update iOS 16: Face ID Hingga Hapus Kontak

Bagus Hernawan - Kamis, 13 Juli 2023 | 16:36
15 Fitur Tersembunyi di Update iOS 16
MakeMac

15 Fitur Tersembunyi di Update iOS 16

Makemac - Apakah kamu sudah instal update iOS 16 di perangkat iPhone? Pasti menemukan banyak fitur baru yang menarik ya!

Dalam artikel ini tim MakeMac akan membagikan sejumlah fitur tersembunyi di update iOS 16 yang wajib banget untuk segera kamu cobain!

Total ada 15 fitur di update iOS 16 yang tim MakeMac rangkum di artikel ini dan mungkin beberapa diantaranya belum sempat kamu temukan dan cobain. Yuk cek langsung!

Fitur Tersembunyi di Update iOS 16

1. Face ID Landscape Mode

Fitur Face ID di update iOS 16 dapat digunakan dengan mode landscape alias ketika kamu menggunakan perangkat iPhone dengan mode mendatar.

Dengan Face ID di mode mendatar, misalkan kamu sedang menonton film dan tidak sengaja mengunci layar, maka tidak perlu berpindah ke mode layar tegak untuk membuka kuncian dengan sensor biometrik deteksi wajah.

Sebagai catatan, fitur landscape Face ID di update iOS 16 ini hanya mendukung iPhone 13 series atau yang lebih baru.

2. Keyboard Haptics

Keyboard Haptic di update iOS 15
MakeMac

Keyboard Haptic di update iOS 15

Pengaturan baru dan rahasia lainnya di update iOS 16 adalah Keyboard Haptics.

Fitur ini akan membuat layar di perangkat iPhone memberikan efek getaran setelah kamu menekan tuts keyboard virtual setiap mengetik.

Sebelumnya fitur haptic keyboard di iOS hanya dapat kamu temukan dengan aplikasi keyboard pihak ketiga. Namun sekarang Apple membawa fitur ini dengan keyboard bawaan.

Cara aktifkan Keyboard Haptics di iOS 16 yaitu dari bagian Settings - Sound & Haptics - Keyboard Feedback - Haptic ON.

3. Melihat Password Wi-Fi

Melihat password Wi-Fi di update iOS 16
MakeMac

Melihat password Wi-Fi di update iOS 16

Editor : MakeMac

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular