Follow Us

Cerita di Balik Nama “Safari” Peramban Buatan Apple

Hendra Saputra - Jumat, 21 Desember 2012 | 12:51
Cerita di Balik Nama “Safari” Peramban Buatan  Apple

“Safari,” Kurt whispered.

Safari akhirnya dirilis oleh Apple pada 7 Januari 2003, pada acara tahunan, Macworld. Ia hadir dalam versi beta terlebih dahulu buat Mac OS X Panther, dan pada 23 Juni 2003, baru Safari versi 1.0, atau Safari 1 dirilis secara luas.

Hingga saat ini, Safari sudah berkembang dengan sangat pesat. Terhitung beberapa fitur canggih dihadirkan oleh Apple di Safari 6 seperti Unified Smart Search Field, Sharing Feature, Do Not Track, Offline Reading List, dan banyak lagi lainnya.

Namun uniknya, Melton mengaku tidak mengetahui siapa yang mencetuskan pertama kali nama Safari untuk peramban tersebut.

Apabila kamu ingin tahu secara lengkap kisah Safari dari Don Melton, kamu bisa mengakses tautan ini untuk masuk ke blog pribadi mantan pegawai Apple itu.

[source site_name = “Don Melton|via MacRumors” site_url = “http://donmelton.com/2012/12/19/when-i-first-heard-the-name-safari/|http://www.macrumors.com/2012/12/20/the-origins-of-the-name-safari/”][/source]


Akses juga MakeMac melalui MM Reader untuk iPhone

Editor : MakeMac

Latest