Dilihat dari bocoran yang dibagikan, tampaknya mode tampilan gelap ini masih perlu sejumlah persiapan lagi hingga rilis untuk pengguna umum.
Apakah kamu termasuk pengguna WhatsApp yang menunggu kehadiran tampilan Dark Mode? Bagikan di kolom komentar ya!