Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Inilah 3 Aplikasi iOS untuk Menjaga Kesehatan Mental, Gratis Loh!

Gama Prabowo - Senin, 11 Oktober 2021 | 21:00
Ilustrasi aplikasi kesehatan mental di iOS

Ilustrasi aplikasi kesehatan mental di iOS

Menjaga kesehatan mental merupakan salah satu aktivitas penting agar hidup tetap seimbang.

Banyaknya tekanan dari pekerjaan, masalah sehari-hari, teman, hingga keluarga telah membuat sejumlah orang merasa depresi dan kesehatan mental menurun.

Kesehatan mental yang menurun dapat berdampak negatif pada produktivitasdanbisa membahayakan kesehatan fisik kita.

Melansir dari Kompas.com, seseorang yang kesehatan mentalnya terganggu akan kehilangan minat beraktivitas, merasa tertekan, nafsu makan tergangu, dll.

Baca Juga: Apple Ijinkan Pengguna Beri Rating Aplikasi Bawaan iOS di App Store

Untuk menghindari kesehatan mental yang menurun, kita bisa menjaganya dengan melakukan beberapa aktivitas sederhana seperti mengakses aplikasi kesehatan mental di iPhone kalian.

Nah, kali ini MakeMac bakal berbagi seputar 3 aplikasi untuk menjaga kesehatan mental di iOS.

Simak penjelasan lengkapnya di halaman berikutnya.

1. Riliv

Aplikasi pertama ada Riliv yang bisa kamu gunakan sebagai media konsultasi masalah pribadi.

Riliv dapat digunakan sebagai aplikasi pengelola kesehatan mental karena kemudahan dalam akses bahasa.

Riliv sendiri merupakan aplikasi yang dikembangkan oleh developer Indonesia.

Halaman Selanjutnya

Aplikasi Riliv

Editor : MakeMac

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x