Pada ruang baca di sayap barat, pengunjung yang datang akan menerima puisi personal yang ditulis menggunakan mesin ketik tradisional.
Hampir 30 menit berlalu, tetapi antrian panjang pengunjung untuk melihat seluk beluk Apple Carnegie Library masih mengular.
Beberapa pihak sangat senang dengan proyek Apple ini karena dapat melihat kembali perpustakaan Carnegie yang lama tak dihuni.