Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kabarnya, Butterfly Keyboard pada MacBook Tercipta Karena Jony Ive

Nicolaus Prama - Senin, 08 Juli 2019 | 18:50
Butterfly keyboard pada MacBook Pro
businessinsider.com

Butterfly keyboard pada MacBook Pro

Beberapa masalah muncul karena terdapat partikel yang mengotori keyboard, sehingga harus dibersihkan.

Hal ini tentu menguras dompet yang tidak sedikit.

Butterfly keyboard
businessinsider.com

Butterfly keyboard

Menanggapi masalah ini, Apple kemudian meluncurkan program perbaikan keyboard gratis.

Bahkan, hingga kini butterfly keyboard masih menjadi masalah yang kerap dihadapi pengguna.

Kabarnya, Apple tengah siapkan desain keyboard baru untuk mengganti butterfly keyboard yang bermasalah.

Bila benar butterfly keyboard adalah ide dari Jony Ive, membuktikan ia juga manusia biasa yang pernah salah.

Editor : MakeMac

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x