Jika target ini tercapai, Rovio akan menyumpangkan $100 ribu kepada UNICEF di bagian Dana Pendidikan dalam Keadaan Darurat.
Dana ini akan digunakan untuk membatu pelajar yang hidup di zona konflik dan keadaa darurat lainnya di dunia.
Akhirnya target tersebut resmi tercapai dan Angry Birds akan segera memberian sumbangan mereka ke UNICEF.
Saya pribadi sudah mengenal games Angry Birds sejak menggunakan iOS 4. Kemudaha cara bermain yaitu menggunakan ketapel raksasa untuk meruntuhkan bangunan dan istana para babi hijau adalah cara bermain yang sangat menyenangkan pada masa tersebut.
Kini games Angry Birds sudah merambah teknologi AR dan VR, kesuksesan setiap tahun juga masih terus meningkat. Apakah kamu masih bermain Angry Birds hingga sekarang? Bagikan di kolom komentar ya!